“Wah … bayinya gemuk banget! ASI-nya lancar, ya?” Begitulah reaksi orang yang berjumpa dengan baby Uno. Syukur alhamdulillah putra keduaku tumbuh sehat, kenaikan beratnya juga sesuai. Enggak menyangka, lho, padahal di awal kelahirannya berat badan Uno di bawah standar bahkan berisiko terkena jaundice. Oleh karena itu, saya bertekad memberinya ASI dan menjalankan 5N supaya lancar menyusui. 5N, apa saja ya?
Lancar menyusui dengan 5N |
Rekomendasi mainan bayi 6 bulan untuk stimulasi tumbuh kembangnya |
Situasi lima bulan terakhir ini bukanlah situasi menyenangkan bagi banyak pihak. Ada yang terimbas dari segi kesehatan maupun kesejahteraan. Namun, selalu ada kesempatan berbuat baik. Di bulan Agustus, bertepatan dengan HUT RI ke-75, ada langkah kecil untuk merdekakan senyum keluarga Indonesia. Siapapun bisa ikut serta dengan cara berikut ini.
Menjadi Pahlawan Senyum |
Entah apa yang ada di pikiran kedua anak ini. Mata mereka lekat memandang ibu yang terisak-isak. Tangis ibu pecah, lebih kencang dibanding biasanya. Ibu yang selama ini nampak tenang menemani mereka ketika ayah sedang bekerja seketika tantrum. “Ini kenapa, ya?” tanya si sulung.
Superhero harus siap lawan kejahatan |